- Bentuk Pangkat
- Pangkat bulat Positif
- Sifat - sifat Bilangan dengan pangkat bulat positif
- Notasi ilmiah bilangan besar Bilangan besar adalah bilangan yang nilainya lebih dari 10. Notasi ilmiahnya dinyatakan sebagai :
- Pangkat nol
- Pangkat bulat negatif
- Bentuk Akar
- Himpunan Bilangan Rasional Himpunan bilangan rasional adalah himpunan yang anggotanya memiliki sifat m/n, dengan m bilangan bulat dan n bilangan asli. Ada dua kemungkinan yang dapat terjadi :
- jika m habis dibagi n, maka m/n adalah bilangan bulat
- jika m tidak habis dibagi n, maka m/n adalah bilangan pecahan
- Bentuk desimal berulang dari bilangan rasional
- Himpunan bilangan irasional Suatu bilangan yang tidak dapat dinyatakan dengan menggunakan bilangan rasional. Bilangan irasional adalah bilangan yang tidak terukur. Anngota bilangan irasional paling banyak adalah bilangan bentuk akar..
- Bentuk akar Jika n bilangn asli dengan n > 1 dan a ∈ R, maka akar pangkat n bilangan a ditulis :
- Menyederhanakan bentuk akar
- Operasi aljabar pada bentuk akar Pahami terlebih dahulu ini :
- Penjumlahan dan pengurangan bentuk akar Hanya dapat dilakukan jika akar - akarnya sejenis
- Perkalian bentuk akar Perkalian bentuk akar dapat dilakukan jika akar - akarnya senama
- Rumus - rumus perkalian istimewa Teorema berbentuk (a + b)n
- (a + b)(a² - ab + b²) = a³ + b³
- (a + b)(a4 - a³b +a²b² - ab³ + b4) = a5 + b5
- (a + b)(a³ - a²b +ab² - b³) = a4 - b4
- (a - b)(a² +ab +b²)= a³ - b³
- (a - b)(a³ +a²b +ab² + b³) = a4-b4
- Akar dari suku dua yang kedua sukunya merupakan bentuk akar Jika a > 0, b > 0, c > 0, dan c bilangan rasional positif, maka :
- Merasionalkan penyebut pecahan
- Hubungan pangkat pecahan dan bentuk akar
- Persamaan pangkat sederhana Jika a ∈ R, a ≠ 0, maka berlaku hubungan :
- Sederhanakan bentuk - bentuk berikut ini
- Sederhanakan dan tuliskan dalam bentuk pangkat bulat positif!
- Jika pqr = 1 maka :
- Nilai dari : (14a + 8b)0..
- Bentuk sederhana dari :
- Hitunglah nilai dari :
- Tentukan nilai dari :
- Sederhanakan :
- Tuliskan dalam bentuk akar yang paling sederhana
- Nyatakan bilangan - bilangan berikut ini dalam bentuk ( √a + √b ) atau ( √a - √ b )
- Logaritma Logaritma : invers dari perpangkatan, yaitu mencari pangkat dari suatu bilangan pokok sehingga hasilnya sesuai dengan yang diketahui..
- a dinamakan bilangan pokok logaritma (basis). dengan a > 0 dan a ≠ 1
- c dinamakan numerus, yaitu bilangan yang dicari logaritmanya, dengan c > 0
- b dinamakan hasil logaritma
Notasi ilmiah bilangan kecil :
Bilangan kecil adalah bilnagan yang nilainya berkisar antara 0 - 1. Notasi ilmiah bilangan kecil dinyatakan sebagai :
didefinisikan sebagai berikut :
Segitiga Pascal
Contoh :
(a + b)³ = a³ +3a²b + 3ab² + b³
(a - b)³ = a³ - 3a²b + 3ab² - b³
Beberapa teorema lain :
dengan :
Sifat - sifat logaritma :